
Tim SMK Negeri 1 Gombong, yang terdiri dari Guru Teknik Pemesinan dan Wakil Kurikulum Bidang Kesiswaan, mengadakan Kunjungan Industri ke PT ATMI Solo pada Rabu (30/03/2022).
Maksud kunjungan tersebut adalah sebagai langkah menjalin kerja sama singkronisasi kurikulum SMK dengan Dudika.
Kerja sama antara SMK Negeri 1 Gombong dengan PT ATMI SOLO mencakup singkronisasi kurilum SMK dengan Dudika, Dudika sebagai tempat Praktik Kerja Lapangan, penyediaan tenaga kerja untuk DUDIKA dari SMK Negeri 1 Gombong, serta perekrutan alumni SMK Negeri 1 Gombong sebagai tenaga kerja jika dibutuhkan. (NA)
Ikuti Media Sosial Kami :
- Instagram : @smknegeri1gombong
- Facebook : @smkn1gb
- Email : jaya@smkn1gombong.sch.id
Recent Comments